- Back to Home »
- News »
- Lagi-Lagi Muncul Crop Circle Di Sleman
Posted by : Unknown
Thursday, May 19, 2011
Kali Ini Berbentuk Kaki Raksasa
Sudah lama dilupakan tentang kejadian Crop Circle di Sleman Januari lalu,kali ini muncul kembali lagi dengan temuan yang baru di Sleman.Tepatnya di Dusun Mlandangan, Desa Minomartani, Kecamatan Ngaglik, Sleman atau sekitar 200 meter dari perumahan MinomartaniTerbentuknya Crop circle tersebut sudah empat hari yang lalu Minggu dini hari 15 mei 2011.Namun diketahui pada siang tadi Kamis (19/5/2011.
Bentuk crop circle yang di temukan sekarang bukan berbentuk bulatan namun berbentuk kaki raksasa.Crop circle dibentuk di dua petak sawah dengan panjang lebih kurang 150 meter dan lebar 15 meter. Petak sawah tersebut tidak sama sisi, di bagian ujung utara lebih lebar. Sedang di bagian selatan mengecil.
Di petak sawah yang lebih luas, bentuk crop circle seperti telapak kaki. Sedang petak sawah yang satunya atau yang lebih kecil berbentuk menyerupai 3 jari kaki. Batang padi yang membentuk crop circle direbahkan dari arah selatan ke utara.Sampai saat ini banyak warga yang berbondong-bondong melihat kejadian tersebut.
Di petak sawah yang lebih luas, bentuk crop circle seperti telapak kaki. Sedang petak sawah yang satunya atau yang lebih kecil berbentuk menyerupai 3 jari kaki. Batang padi yang membentuk crop circle direbahkan dari arah selatan ke utara.Sampai saat ini banyak warga yang berbondong-bondong melihat kejadian tersebut.
Menurut Kepolisian yang beradda disana meneyebutkan bahwa crop circle ini adalah buatan manusia yang sama seperti di Sleman januari lalu.
Related Post:
News
- BBM untuk iPhone Dan Android sudah bisa dinikmati (update)
- Apa Itu SSH??
- Hina Islam, Gereja Tegur Rudy Hutagalung
- Rudy Hutagalung (Penghujat Islam DI Facebook) Segera di tangkap
- Seorang Penghujat Agama Islam Di Facebook
- Malaysia Bergejolak
- Komputer Tercepat Tahun Ini
- Harapan Indonesia Kandas
- Taufik Hidayat melaju keperempat Final
- Kejutan menyenangkan Bagi Indonesia
- Semen Padang Layak Di Papan Atas
- Obama Kembali Aktif Ber-Twitter Ria
- Robot Transformers dari Suku Cadang Mobil
- WAHH..!! Akan Terjadi 6 Gerhana Pada Tahun 2011
- Prancis Melarang Menyebut Kata "Twitter" dan "Facebook"
- Gmail Diserang, Google Tuding Hacker Cina Berulah
- WHO: Telepon Seluler Bisa Sebabkan Kanker Otak
- Alien Diduga Hidup di Planet Gliese 581d
- Perpisahan Pahit untuk Van der Sar
- Top Skorer Lagi, Messi Samai Nistelrooy
- Barcelona Juara Liga Champions Eropa 2010-2011
- Google Stop Proyek Digital Arsip Koran
- Planet Gliese 581d Dipastikan Layak Huni
- Motor Drag Listrik Cetak Rekor 7,246 detik